Deretan pemain berikut sukses catatkan Quattrick Di Liga Inggris

Deretan pemain berikut sukses catatkan Quattrick Di Liga Inggris

Deretan pemain berikut sukses catatkan Quattrick Di Liga Inggris – Quattrick atau mencetak empat gol dalam satu pertandingan menjadi prestasi spesial bagi seorang pemain. Tak banyak yg bisa melakukan itu setiap pekan. Apalagi jika bermain di Premier League sebagai salah satu liga paling kompetitif di Eropa. Sampai Liga Inggris era Premier League sudah bergulir selama 28 musim, terdapat 26 pemain yang berhasil mencetak empat gol atau lebih dalam satu pertandingan. Dari 26 pemain yang masuk dalam daftar itu, Manchester United dan Liverpool menjadi tim yang paling mendominasi dengan masing-masing menyumbangkan empat nama. Nah berikut daftar pemain cetak Quattrick.

1. Efan Ekoku (Norwich City)

2. Andy Cole (Manchester United)

3. Robbie Fowler (Liverpool)

4. Gianlucca Vialli (Chelsea)

5. Juergen Klinsmann (Tottenham Hotspur)

6. Michael Owen (Liverpool)

7. Ole Gunnar Solskjaer (Manchester United)

8. Alan Shearer (Newcastle United)

9. Jimmy Floyd Hasselbaink (Chelsea)

10. Mark Viduka (Leeds United)

11. Thierry Henry (Arsenal)

12. Yakubu Ayegbeni (Portsmouth dan Blackburn Rovers)

13. Dimitar Berbatov (Tottenham Hotspur dan Manchester United)

14. Frank Lampard (Chelsea).

15. Andrey Arshavin (Arsenal)

16. Robbie Keane (Tottenham Hotspur)

17. Jermain Defoe (Tottenham Hotspur)

18. Wayne Rooney (Manchester United)

19. Louis Saha (Everton)

20. Edin Dzeko (Manchester City)

21. Luis Suarez (Liverpool)

22. Sergio Aguero (Manchester City)

23. Georginio Wijnaldum (Newcastle United)

vs Norwich City (14′, 26′, 66′, 85′) – 18 Oktober 2015.

24. Romelu Lukaku (Everton)

vs Leicester City (1′, 29′, 83′, 84′) – 4 Februari 2017.

25. Harry Kane (Tottenham Hotspur)

vs Leicester City (25′, 63′, 88′, 90+2′) – 19 Mei 2017.

26. Mohamed Salah (Liverpool)

vs Watford (4′, 43′, 77′, 85′) – 17 Maret 2018.

Comments

comments

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *